Kondisi ekonomi Bali khususnya yang kini sangat terpuruk sejak tahun 2020 yang lalu telah menyebabkan banyak usaha besar maupun kecil terseok hingga terjatuh, namun perjuangan untuk meraih sukses dalam pekerjaan tidak boleh terhenti, kita harus berusaha untuk bangkit tidak harus menunggu turis datang ke Bali, banyak yang bisa dikerjakan untuk bisa menghasilkan uang diantaranya membuka warung-warung kontainer, membuka cafe/kedai kopi, angkringan makanan, membuka barbershop atau barberhouse di rumah sendiri, menjual nasi kuning, menjual barang secara online dan lain sebagainya.
Demikian juga yang dilakukan oleh Oka Gamefarm yang beralamat di Banjar Dinas Sanih, Desa Penglatan,
Kec/Kab. Buleleng merupakan salah satu tempat peternakan ayam yang ada
di Bali Utara, walaupun peternakan ini tergolong masih muda namun
ayam-ayam dihasilkan sudah banyak diminati penggermar ayam di Bali dan
bahkan sudah ada yang dikirim ke luar Bali seperti yang dikatakan oleh
Gede Ryan pengusaha muda yang sangat ramah ini kepada saya saat
berkunjung ke kandangnya langsung. Lebih lanjut bagi sahabat yang
berminat untuk tanya-tanya soal ayam produksi pengusaha muda jebolan D3 Unud ini, bisa hubungi langsung nomor
whatsApp-nya 081339420467
ikuti balik https://fresid.blogspot.com/
BalasHapus