Rabu, 07 Juli 2021

Wow, Harga Caladium Hias 2021 Kian Meroket Bikin Kaget !!

Sejak tahun 2020 peluang bisnis tanaman Caladium Hias (Keladi Hias) ini sampai dengan awal tahun 2021 kian berkembang khususnya di Bali.  Caladium hias yang memilik daya tarik warna dan penampilan daun yang unik adalah merupakan karakter tersendiri sehingga banyak penggemar jenis tanaman hias ini kian menjamur di Bali, utamanya adalah Caladium import seperti Nagoya, Thailand, dan Caldium Hibrid dimana jenis tanaman ini sangat cocok dipakai sebagai hiasan didalam rumah  ataupun teras yang tidak membutuhkan sinar terlalu banyak disamping perawatan caladium (keladi) tidak begitu sulit.
 
Dengan semakin trendnya tanaman hias ini, harga jual caladium saat ini pun kian naik, sebagai contoh satu bibit Caladium Nagoya saja bisa dijual seharga Rp. 1.500.000,-  apalagi jika sudah besar (dewasa) konon bisa seharga Rp. 5.000.000,-  untuk jumlah daunnya lebih dari 5. 
Sungguh bisnis yang menjanjikan di tahun 2021 ini!!
 
Berikut adalah daftar harga Caldium Import terbaru 2021:
1.  Caladium Nagoya (3-5daun).................................Rp. 3.500.000,-  sd.  Rp. 5.000.000,-
2.  Caladium Dwi Warna (Red Choco)........................Rp. 1.500.000,-
3.  Caladium Cendrawasih.........................................Rp. 1.250.000,-
4.  Caladium Stardust...............................................Rp.    100.000,-  sd.  Rp. 350.000,-
5.  Caladium Hybrid Yellow Leopard...........................Rp.  350.000,-   sd.  Rp. 500.000,-
6.  Caladium Red Jaguar...........................................Rp.  100.000,-   sd.   Rp. 200.000,-
7.  Caladium Army, Batik, White, Bicolor, Tricolor........Rp.    20.000,-    sd.  Rp.  50.000,-

Tidak ada komentar:

Posting Komentar